Laman Definisi IT

Rabu, 20 April 2011

Slackware

Slackware; Sistem Operasi yang bersifat free dan open source serta salah satu distro Linux tertua yang terus dikembangkan. Slackware diciptakan oleh Patrick Volkerding di tahun 1993. Slackware bertujuan untuk stabilitas, kesederhanaan dan menjadi distro yang sangat mirip dengan Unix (Unix-like). Saat ini versi teranyarnya adalah 13.1 yang dirilis 24 Mei tahun lalu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar